4 April 2012

Di TBI itu, Ada Sekuntum Mawar Untukmu

Waktu itu sudah lama sekali. Jika diingat-ingat, mungkin sudah sekitar tujuh atau delapan tahun yang lalu, saat orang tuanya membawanya pergi jauh ke kota London, dan meninggalkan semua kenangan manisnya bersama teman-temannya di sekolah dan di TBI Cibubur kesayangannya.

Hari ini, kisah delapan tahun silam itu seolah kembali memberikannya sebuah kenangan manis akan persahabatannya yang indah saat berada di TBI.

“Ternyata kamu yang memberikan mawar-mawar itu buatku?” Tanya Sinta membuka kembali ingatannya tentang mawar-mawar putih yang selalu membuatnya penasaran beberapa hari ini. Perbincangannya dengan Randy sempat hening beberapa saat.

“Aku tidak pernah lupa mawar putih kesukaanmu,” Jawab Randy tenang. “Dulu saat di TBI, sudah sejak lama aku memperhatikanmu. Memperhatikan segala apa yang kamu suka. Aku selalu berusaha belajar dengan giat di TBI agar aku tidak tertinggal olehmu. Awalnya aku tidak suka dengan pelajaran bahasa Inggris, tapi setelah bertemu denganmu, aku jadi semakin bersemangat belajar bahasa Inggris. Untunglah Tuhan membertemukan kita di TBI.”

“Apa kamu menyukaiku?” Tanya Sinta tanpa banyak basa basi lagi. Mawar putih itu digenggamnya dengan erat dalam pelukan jari-jari mungilnya.

“Itulah sebabnya mengapa aku belajar sangat giat waktu di TBI. Apalagi saat tahu kamu akan pindah ke London, aku bertekad untuk bisa menguasai bahasa Inggris. Agar suatu saat nanti aku bisa menyusulmu ke sini, dan menyatakan apa yang tadi kamu tanyakan.”

Tiba-tiba kedua mata bening Sinta mengembun. Ia tersenyum.

Hyde Park sore itu seolah menjadi saksi bisu kebersamaan mereka sejak di TBI sampai di London. Mereka menghabiskan waktu mengelilingi Hyde Park sambil mengenang kebersamaan mereka saat di TBI.


Disertakan pada lomba Blog Entry bertema Inspiring and Empowering through TBI, kerja sama Blogfam dan http://www.tbi.co.id

26 komentar:

Selvi betharia mengatakan...

ehmm sukses ya kontesnya :) gud luck

Meity mengatakan...

Kenapa tiba2 yang diinget lagu ... "kisah kasih di sekolah ..." tapi jadi "kisah kasih di TBI ..." aaah sooo romantic! White roses for the right person ;)

Obat Tradisional Kanker Payudara mengatakan...

kern mass postinganya

obat herbal gagal ginjal mengatakan...

bagus sekali artikelnya....
salam hangat

Unknown mengatakan...

wah keren..moga menang ya..

Lidya Fitrian mengatakan...

semoga sukses ya dengan kontesnya. pingin baca ah syarat2nya apa

Lalu Abdul Aziz Mhd mengatakan...

Sweet memories nya penulis atau kisah fiksi neh?

Una mengatakan...

Semoga menang yaaa mbak x)

xamthone plus mengatakan...

kata HATI nya,, MANTAP DAH>>>>

Si Belo mengatakan...

aeeh...co cwiittt banget ^_^ cinte bise mengalahkan ape aje :D uhukk

Haya Nufus mengatakan...

Aku juga suka mawar putih ^^ semoga menang ya Sarah :)

dhenok habibie mengatakan...

ayey, neng sarah ikutan juga.. hahahahhaa.. alhamdulillah, untung jalan cerita kita beda neng.. jadi gk sabar nunggu hari senin, siapa yang menang yaaa.. :D

Nia mengatakan...

wah kontes fiksi yach...kalo ini aku nyerah...ngga berbakat soale hehehe....sukses yachh...smoga menang

Unknown mengatakan...

oh kontes fiksi ?
asik bisa berkenalan dengan penulis :)
salam kenal ya

A&K mengatakan...

izin berkunjung .... selamat juga ya berhasil jadi juara..

senang bisa berkunjung san sudah say follow
Berkunjung juga Ke Blog saya ya

obat kanker hati mengatakan...

salam kenal ..

pengobatan alternatif mengatakan...

sukses slalu,,,

obat infeksi saluran kemih mengatakan...

manthap,,, kena banget ke ati ane,,,!!

obat stroke mengatakan...

menyentuh banget deh kisahnya..

cara pemesanan jelly gamat mengatakan...

saya suka popstingan nya mbak yang cantik ini... :D

Jelly Gamat Luxor mengatakan...

romatis ya....

Jelly Gamat Luxor mengatakan...

Salam kenal ya mbak... sukses terus dalam karyanya..

Obat kolesterol mengatakan...

terbaru banget ceritanya :)

Obat kanker payudara mengatakan...

sekuntum mawar merahh .... hiiihihi kayak lagu dangdung aja :) he

jelly gamat luxor mengatakan...

halah artikelnya bikin galau :(

obat tradisional darah tinggi mengatakan...

artikelnya bagus mbak..